BSB Rupit Adakan Pemilihan Duta Layanan

Muratara, Gerbangsumsel.com,- Bank Sumsel Babel Cabang Muara Rupit mengadakan acara ‘Pemilihan Duta Layanan Tingkat Cabang Bank Sumsel Babel pada 25 oktober 2022 Tahun 2022.

“Pemenang di duta layanan dibagi diantaranya:
1.Kategori Customer Service : Muhammad Ilham @ilham_muhammaddd

2.Kategori Teller :
Eldi Putra Prima @eldiputraap

3.Kategori Security
Andre Ngantio Saputra

“Hal ini dibenarkan pimpinan Bank Sumsel Babel Cabang Rupit. Bayu Yudha Perwira” dengan adanya lomba seperti ini kami selaku pimpinan wajib menyiapkan pegawai yang memiliki daya saing.

Dengan harapan BSB rupit di bidang pelayanan bisa lebih baik lagi, serta adanya perlombaan ini CS, Teller,dan security, bisa melayani masyarakat di wilayah kabupaten Muratara secara baik. Pungkasnya singkat. (AR)

_

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *