H. Inayatullah dan SKPD Muratara Ikuti Open House di Griya Agung

Pelembang, Gerbangsumsel.com,- Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) kabupaten musirawas utara bersama Wakil Bupati H. Inayatullah, menghadiri Open House bertempat Griya Agung rumah dinas Wakil Gubernur Sumsel. pada 23 April 2023.

“Kegiatan dalam rangka memperingati Hari Raya Idul Fitri 1444 H / 2023 M, terasa teramat istimewa, lantaran sudah lama tak digelar lantaran 2 tahun mengalami pandemi Covid-19.

Sementara di sela-sela kegiatan
open house tersebut terlihat Wakil Bupati Muratara H Inayatullah menyempatkan foto bersama dengan Gubernur dan Wakil Gubernur sumsel.

“Kemudian dari hasil Pantaun media G.Sumsel.com Sejumlah pejabat yang mendampingi Wabup , seperti Asisten Setda Muratara, Staf Ahli Bupati dan seluruh jajaran Kepala Perangkat Daerah di lingkungan Pemkab Muratara. (AR)

_

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *