Ketua PW Iwo Sumsel Efran Audiensi Bersama Pengurus Iwo Muratara

Muratara, Gerbangsumsel.com,- Ketua Pengurus Wilayah Ikatan Wartawan Online Sumatera Selatan (PW IWO Sumsel) Efran, Sabtu 24 Juni 2023 melakukan Audiensi ke Ketua Iwo kabupaten Musirawas Utara bertempat di Rumah Makan Sederhana rupit.

“Audiensi Ketua Iwo Sumsel Efran bersama rombongan, langsung di terima Ketua Iwo Muratara Aan Jumadi Rubiansyah bersama sekretaris Hamkam Ham dan Bendahara Apirman.

Adapun di kesempatan tersebut Ketua PW IWO Sumsel, Efran mengatakan kunjungan dan pertemuan ini sudah ada di sekenario allah Swt, maka dari itu kami berserta jajaran pengurus Iwo Provinsi mengingikan dukungan dari iwo muratara dalam hal untuk pelaksanaan pelantikan IWO Sumsel di Kota Palembang, pada selasa 04 Juni 2023 nanti.

“Kita tau Misi Iwo antara lain untuk membentuk peradaban pers era baru ‘Berakhlak dan Beradab’ dan saling mendukung dari berbagai stakeholder di berbagai daerah.

Ia mengucapkan terima kasih sudah diterima dengan baik oleh pungurus Iwo Muratara, dangan harapan pada puncak acara pelantikan kami nanti dapat terlaksana dengan aman, damai dan tidak ada kendala”Kata Efran.

“Sementara itu Ketua PD Iwo Muratara Aan Jumadi menyampaikan selamat datang di kabupaten kami, mohon maaf belum bisa menyediakan waktu dan tempat untuk ber diskusi dengan Pemerintah Kabupaten Muratara dalam hal menyampaikan Visi-misi Iwo sumsel.

Adapun kami pengurus PD IWO Muratara sangat bangga sudah di berikan berkesempatan dapat berdiskusi langsung dengan PW IWO Sumsel, tentunya ini audiensi pertama untuk iwo muratara.

“Dan dari hasil audiensi ini banyak sekali pembelajaran terkait Jurnalis, dengan ini kami selaku IWO Muratara akan siap berkomitmen untuk mensukses Pelantikan PW Sumsel dan Mubes IWO di Agustus yang perkiraanya dilaksanakan di kota Palembang. (AR)

_

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *