OKU Timur, Gerbangsumsel.com,- Pemerintah kabupaten Oku timur, Sumatera Selatan memberi pehargaan kepada pemenang sayembara desain logo HUT Kabupaten Oku Timur ke- 18, Sekaligus Pengundian Kupon gebyar hadiah percepatan Vaksinasi Covid-19 dosis 1 tahun 2021. Bertempat di Balai rakyat, Rabu (05/01/2022).
Acara itu di dihadiri, Bupati Oku Timur H. Lanosin Hamzah S.T, Wabup H.M Adi Nugraha Purna Yudha S.H, di dampingi forkompinda, Staf Ahli, Staf Khusus, Sekda Oku Timur, OPD di lingkungan Pemkab, puskemas dari setiap kecamatan, Kapolres Oku timur, dan juga TNI.
Dalam kesempatan itu, Bupati Oku timur memberi penghargaan kepada pemenang sayembara desain logo HUT Kabupaten Oku Timur ke-18. Diantaranya Terbaik 1, Rizki Setiawan (Peserta Umum).
Terbaik II, Depitriyanti (Peserta Umum).
Terbaik III, Ayu Kusuma Wardhani (Peserta Non PNS).
Dilanjutkan dengan pengundian gebyar kupon Vaksinasi covid-19 dosis 1, untuk zona 1 yang mendapatkan hadiah kupon di raih kecamatan Buay Madang timur, desa teko rejo dengan undian sepeda motor Yamaha Mio. zona II Kecamatan Buay madang, dengan undian Kulkas. Zona III Kecamatan Belitang III,Dengan undian sepeda motor, Zona IIII Kecamatan Belitang Jaya, dengan undian Kulkas.
Kontributor: Reaynaldo
_